Tentang Seni
Dulu jika aku tidak mengenal mu
Skill apa yang akan ku kuasai
Sepasang mata mu bersinar
Setiap kau melihat seni
Dan aku yang selalu memperhatikan
Setiap malam ke sepertiga malam
Ku belajar seni yang kau suka
Tampak nya tiada yang lebih ku suka
Dari seni selain dirimu
Dihari nya kamu terlihat menyukai
Seni yang telah ku buat
Kelopak mata mu bersinar
Menundukkan hati ku yang suram
Kelas seakan milik kita berdua
Wajah kita seakan hanya berjarak seinci
Aku memang tak ingin berhenti
Karna seni adalah bagian hidupmu
Dan aku memang tak ingin kau menangis
Dengan seni yang dulu kau cintai
Hmmmmmm mungkin nanti
Comments
Post a Comment